Cara buat web pemula
- Langkah pertama Silahkan install xampp versi terdahulu saja misal 1.7.2.
- Buat nama folder di folder XAMPP tempat pertama dimana file di install
- contoh buka c;/xampp/htdoc/ nama folder "acer" jadi tepatnya = c;/xampp/htdoc/ acer
- di dalam folder acer sesudah itu klik kanan pilih : New --> Text Document.txt --> enter
- ubah file tersebut dengan me rename manual jadi : index.html
- klik kanan pada index.html --> open with --> Notepad
- paste kan kode di bawah ini :
<html>
<head>
<title>
Cek paling atas kiri browser ini adalah title
</title>
</head>
<body>
<h1> ini namanya heading 1 </h1>
<br>
<p> ini adalah tulisan isi paragraf </p>
<br>
<bold> ini tulisan tebal bold </bold>
</body>
</html>
- jika sudah keluar dan tekan save.
- buka chrome ketik di address bar : localhost/acer lalu enter
- jika masih error jangan lupa buka aplikasi XAMPP dan turn on seperti dibawah ini :
- Checklist pada APACHE dan MYSQL
- Lalu cek kembali buka di address bar ketik : Localhost/acer lalu enter
Jika masih dalam kesulitan silahkan ikuti tutorial dibawah ini (youtube) :
Cara buat web pemula
4/
5
Oleh
Admin Bagiilmuryan


No comments: